Hari pertama tahapan kampanye Pilkada di Kabupaten Bangka Selatan, Selasa (29/9/2020), Bawaslu bersama petugas gabungan TNI/POLRI, Pol PP, Kesbangpol, dan Dishub melakukan penertiban baliho alat peraga kampanye di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman Toboali, karena merupakan daerah bebas dari alat praga kampanye
